Bulan Februari 2022

INNERSOLE/OUTERSOLE

PENGERTIAN Sole merupakan bagian dari sandal atau sepatu, yang letaknya dibawah permukaan kaki, innersole adalah apabila langsung bersentuhan dengan kaki sedangkan outersole adalah bagian yang bersentuhan dengan lantai TUJUAN Koreksi dan akomodasi FUNGSI Mendistribusikan berat tubuh secara merata pada permukaan…

TLSO/LSO

PENGERTIAN Merupakan alat bantu atau orthosis yang dipasang pada bagian punggung dan pinggang, berbeda dengan korset alat ini bersifat lebih rigid dan penggunaan lebih ke bed rest daripada untuk aktifitas. FUNGSI Fiksasi dan koreksi TUJUAN Mengurangi gerakan berlebih yang dapat…

THORACOLUMBAL SACRO CORSET (TLSC)

PENGERTIAN Thoraco lumbo sacro korset merupaakan salah satu jenis dari korset yang di design khusus dan dipakai dari punggung sampai pinggang, full menutup bagian belakang. Berbeda dengan korset pelangsing yang hanya menekan bagian perut, korset ini berfokus pada tulang belakang.…

LUMBO SACRO CORSET

PENGERTIAN Lumbo sacro corset merupakan korset yang di design khusus dan dipasang pada pinggang atau pada  bagian lumbal di tulang belakang. Berbeda dengan korset pelangsing yang hanya menekan bagian perut, korset ini berfokus pada tulang belakang. FUNGSI Fiksasi dan koreksi…

WRIST/THUMB SUPPORT

PENGERTIAN Wrist Support merupakan alat bantu yang dipasang pada pergelangan tangan yang mengalami masalah nyeri. TUJUAN Fiksasi dan Koreksi FUNGSI Mengurangi rasa nyeri Mencegah atau mengurangi edema atau pembengkakan Mengembalikan fungsi sensorik dan motoric Mengotrol pergerakan pergelangan tangan Menunjang proses…

CERVICAL COLLAR

PENGERTIAN Cervical collar merupakan alat yang dipasang pada leher untuk menyangga atau menopang tulang leher dan kepala. Alat ini digunakan pada bagian leher dan kepala untuk membatasi gerakannya agar tidak memperburuk keadaan kesehatan kepala dan leher yang ada. FUNGSI Fiksasi…

BOSTON BRACE

PENGERTIAN Scoliosis merupakan kelainan tulang belakang yang berupa lengkungan ke samping / lateral dengan atau tanpa rotasi tulang belakang. Sedangkan scoliosis brace adalah alat bantu orthopedi yang digunakan untuk menangani kasus scoliosis. TUJUAN Fiksasi dan koreksi FUNGSI Apabila dalam masa…

DYNAMIC BRACE

PENGERTIAN Scoliosis merupakan kelainan tulang belakang yang berupa lengkungan ke samping / lateral dengan atau tanpa rotasi tulang belakang. Sedangkan scoliosis brace adalah alat bantu orthopedi yang digunakan untuk menangani kasus scoliosis. TUJUAN Fiksasi dan koreksi FUNGSI Apabila dalam masa…

PATELLA TENDON BRACE

PENGERTIAN Merupakan alat bantu orthopedi yang digunakan pada tungkai bawah yaitu mencankup kaki, sendi ankle dan semua bagian tungkai dibawah sendi lutut, berbentuk spint sehingga bisa menutup sebagian daerah lesi atau kecacatan yang dipasangkan pada daerah tungkai bawah. Terdapat penutup…

ORTHOPEDIC SHOES

PENGERTIAN Orthopedic shoes merupakan sepatu yang digunakan untuk prinsip koreksi dan akomodasi, tidak seperti sepatu biasa, sepatu ini di design khusus sesuai kondisi yang dialami oleh pasien. TUJUAN Koreksi dan akomodasi FUNGSI Memperbaiki biomekanik tubuh yang tidak sesuai dengan anatomical…