HIP DISARTICULATION PROSTESIS

PENGERTIAN

Hip Disarticulation Prostesis merupakan kaki tiruan yang digunakan pada pasien amputasi tepat pada sendi panggul atau hip joint. Pada kasus ini paien membutuhkan stamina yang baik saat menggunakan prosthesis, ini disebabkan karena seluruh bagian dari tungkai bawah telah teramputasi, sehingga pergerakan prosthesis dilakukan oleh badan.

GMC merupakan salah satu klinik yang menyediakan jasa pembuatan alat bantu (Orthosis) dan alat ganti (Prosthesis) anggota gerak tubuh manusia, melalui prosedur-prosedur yang sesuai dengan standart dan melayani dengan sepenuh hati. Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi kami pada kontak yang tersedia.

galaxymuliacahaya
galaxymuliacahaya
Articles: 42