RESTING SPLINT

  • PENGERTIAN

Resting Splint merupakan alat bantu ortopedi yang digunakan untuk mempertahankan posisi pergelangan tangan pada sudut 15⁰ sampai 25⁰ dan posisi jari-jari tangan dalan posisi netral anatomical.

  • TUJUAN

Fiksasi dan Koreksi

  • FUNGSI
    • Mencegah terjadinya kontraktur Fleksi pergelangan tangan
    • Mencegah terjadinya kecacatan lebih lanjut.
    • Mengotrol pergerakan tangan
    • Menunjang proses penyembuhan pada tangan yang mengalami cedera sehingga proses penyembuhan lebih maksimal.
  • INDIKASI

Resting splint diindikasikan untuk kondisi tangan yang memerlukan istirahat total, untuk menunjang proses penyembuhan.

  • KASUS
    • Drop hand
    • Post Stroke
    • Cerebral Palsy
    • Claw hand
    • Post Operasi Fraktur tulang maupun rupture ligament.
  • BAHAN

Full plstik Polypropilane bagian dalam dilapisi spons EVA dan perkat menggunakan velcrow dilapisi kulit Oscar yang lentur.

GMC Merupakan salah satu klinik yang menyediakan jasa pembuatan alat bantu (Orthosis) dan alat ganti (Prosthesis) anggota gerak tubuh manusia, melalui prosedur-prosedur yang sesuai dengan standart dan melayani dengan sepenuh hati. Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi kami pada kontak yang tersedia.

galaxymuliacahaya
galaxymuliacahaya
Articles: 42